Senin, 01 Maret 2010

Tips Kode HTML yang Berkualitas

Tips Kode HTML yang Berkualitas - Mungkin Anda pernah membuka suatu situs yang loadingnya lama banget. Karena situs yang Anda buka itu, terlalu banyak animasi kayak Flash dan JavaScript. Agar halaman web Anda menjadi lebih ringan, ramping (Kayak mau diet aja) dan berkualitas ada caranya. Tidak semua halaman web Anda dipandang sama oleh Search Engine.

Tips agar halaman web menjadi ringan, ramping dan berkualitas:

1. Semakin sedikit kode HTML, JavaScript dan Flash pada halaman web, akan memberikan hasil yang lebih baik dan Search Engine akan mudah mengindeks halaman web Anda.

2. Targetkan sekitar 50kb untuk ukuran total setiap halaman web Anda (sudah termasuk grafik, image, dan lain-lain).

3. Jika halaman web anda di atas 100kb akan sulit atau berat untuk diindeks oleh Search Engine. Beberapa Search Engine akan meninggalkan halaman yang berat.

4. Untuk melihat ukuran halaman web Anda. Caranya klik kanan di halaman web Anda, trus klik View Page Info dan lihat dibagian size.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Walgreens Printable Coupons